
PT. Astranus Mitra Persada
Sebagai pusat pelatihan dan sertifikasi alat berat terpercaya, PT. Astranus Mitra Persada berkomitmen mencetak tenaga kerja profesional yang siap terjun ke dunia industri. Dengan pengalaman bertahun-tahun, kami telah melatih banyak operator dan mekanik alat berat yang kini bekerja di berbagai perusahaan pertambangan dan konstruksi di Indonesia.
Kami memahami bahwa industri alat berat membutuhkan tenaga kerja terampil dengan standar tinggi. Oleh karena itu, program kami dirancang agar peserta tidak hanya mendapatkan teori, tetapi juga pengalaman praktik langsung di lapangan.
Dedikasi Kami dalam Mencetak Tenaga Kerja Berkualitas
Visi
Menjadi pusat pelatihan operator dan mekanik alat berat di seluruh wilayah Indonesia.
Misi
Menyalurkan siswa siswi alumni peserta didik pelatihan serta me re-generasi tenaga kerja ahli guna mendukung program pemerintah dalam mengurangi angka pengangguran.


Layanan Profesional untuk Operasional yang Lebih Efisien
Lulusan siap kerja, disiplin, dan berkomitmen!
Hubungi kamiKeunggulan
Benefit Menggunakan Siswa Pelatihan dari PT. Astranus Mitra Persada
Perusahaan yang menggunakan lulusan pelatihan PT. Astranus Mitra Persada mendapatkan berbagai keuntungan, di antaranya:
Mengurangi Angka Turn Over:
Lulusan siap bekerja lebih lama, sehingga perusahaan tidak perlu sering merekrut ulang.
Alumni Lebih Terarah dalam Keselamatan Kerja: Peserta telah memahami standar keselamatan, sehingga risiko kecelakaan dapat diminimalkan.
Siap Ditempatkan di Mana Saja (Remote Area): Mereka terbiasa dengan berbagai kondisi kerja, sehingga mampu beradaptasi di lokasi terpencil.
Siap Menjalani Ikatan Dinas Selama 1 Tahun:
Peserta berkomitmen untuk bekerja sesuai kebijakan perusahaan, sehingga operasional lebih stabil.
